Kebijakan Privasi

Tanggal efektif, 1 Maret 2019
Semua persyaratan dan ketentuan dan juga mengenai kerahasiaan data telah diatur di dalam peraturan ini, dengan menggunakan platform ini maka dengan ini pengguna dianggap telah setuju dengan semua persyaratan dan ketentuan yang berlaku. Sangat disarankan pengguna membaca dan mencermati halaman kebijakan privasi ini untuk mengetahui perubahan yang terjadi, karena pihak sertifikasi dapat sewaktu-waktu melakukan perubahan tanpa adanya konfirmasi kepada pengguna.

  1. Akun
    1. Pengguna merupakan orang yang sudah sah menurut hukum untuk dapat mengikatkan dirinya ke dalam perjanjian.
    2. Pengguna wajib membaca dan memahami peraturan dan kebijakan yang ada di dalam platform Sertifikasiku.com
    3. Pengguna mendaftar akun ke dalam platform sertifikasiku tanpa adanya keterpaksaan
    4. Pengguna wajib mengisi data secara akurat, sehingga data tersebut dapat diverifikasi oleh pihak ketiga yaitu Lembaga terafiliasi ataupun Lembaga Sertifikasi untuk proses ujian sertifikasi.
    5. Kerahasiaan user name, password , dan segala kebutuhan didalam registrasi merupakan tanggung jawab pengguna
    6. Pihak Sertifikasiku memiliki kewenangan untuk memberhentikan atau menutup akun pengguna, jika di dalam kondisi berikut:
      1. Pengguna memalsukan ataupun tidak melengkapi data diri tidak secara akurat setelah pemberitahuan oleh pihak Sertifikasiku.
      2. Pengguna melanggar persyaratan atau merugikan pihak lain.
      3. Pengguna tidak melanjutkan pembayaran biaya member setelah masa berlaku telah selesai
  1. Harga & Transaksi
    1. Harga normal ataupun promosi yang ditetapkan dalam platfrom ini merupakan hasil keputusan yang telah dibuat oleh pihak Sertifikasiku.
    2. Perbedaan harga pada partner atau ambassador merupakan hasil kerjasama resmi yang dilakukan oleh pihak Sertifikasiku, dan partner resmi dapat dilihat pada website.
    3. Pembayaran dalam platform ini dapat dilakukan dengan beberapa cara, baik disediakan oleh pihak sertifikasiku ataupun partner pembiayaan lainnya.
    4. Sistem pembayaran yang melewati jangka waktu yang telah ditentukan akan otomatis gagal secara otomatis.
    5. Dengan melakukan transaksi pada platform Sertifikasiku maka pengguna dianggap telah memahami dan menyetujui pertaturan yang berlaku.
    6. Semua transaksi pada platform Sertifikasiku tidak dapat dikembalikan kecuali terdapat surat kewenangan dari pihak berwenang seperti kepolisian atau lembaga pemerintah lainnya.
  1. Promosi
    1. Promosi sertifikasiku akan dilakukan melalui beberapa cara dan menggunakan media yang dimiliki oleh Sertifikasiku.
    2. Promosi akan dilakukan oleh pihak Sertifikasiku baik dengan syarat dan ketentuan yang berlaku, dan pihak sertifikasiku akan memberikan informasi promo kepada pengguna lama yang memiliki ketertarikan dengan produk yang akan di iklankan.
    3. Pihak Sertifikasiku berhak mencabut promo ataupun melakukan promosi sewaktu-waktu tanpa adanya persetujuan dari pengguna.
  1. Ujian Sertifikasi
    1. Ujian sertifikasi hanya akan diselenggarakan oleh Lembaga Sertifikasi resmi
    2. Sertifikat kelulusan Try-out merupakan bukti untuk melakukan pendaftaran ujian sertifikasi kepada Lembaga sertifikasi.
    3. Paket bundling merupakan paket kursus online dan ujian sertifikasi yang diselenggarakan oleh Lembaga sertifikasi.
  1. Hak Kekayaan Intelektual
    1. Video yang tersedia di dalam platform sertifikasiku memiliki hak kekayaan intelektual baik video dari pihak sertifikasiku ataupun pihak ketiga sebagai penyedia pelatihan.
    2. Pengguna dilarang memperbanyak, menyebar luaskan, dan menjual semua konten yang tersedia di dalam platform Sertifikasiku.
    3. Semua pelanggaran mengenai hak kekayaan intelektual di dalam Sertifikasiku akan dapat ditindak sesuai dengan hukum Republik Indonesia.
  1. Kerahasiaan Data
    1. Data yang didapatkan oleh sertifikasiku (kami) merupakan data yang didapatkan melalui platform Sertifikasiku dan perusahaan afiliasi.
    2. Semua data akan dijaga kerahasiaannya dan data Anda tidak akan dijual kepada pihak ketiga.
    3. Semua data yang didapatkan akan digunakan untuk keperluan kami, baik untuk mempromosikan produk kami yang sesuai dengan selera Anda ataupun kepentingan pihak kami untuk melakukan riset bisnis.
    4. Data dapat diungkapkan kepada kepolisian, Komisi Pemebrantasan Korupsi, kehakiman, ataupun pihak terkait lainnya dan data tersebut dapat digunakan untuk kepenting penyelidikan.