Pelatihan Prakerja Yang Mudah dan Bermanfaat Untuk Pemula


Pelatihan kartu prakerja, faktanya tidak semua warga Indonesia dapat menerimanya. Kartu prakerja ini dibuat pemerintah ditujukan untuk pencari kerja dan pekerja yang berpotensi diberhentikan akibat dari dampak pandemi Covid-19.

Saat ini Program Kartu Prakerja kembali membuka beberapa gelombang pendaftaran, bahwa pendaftar selanjutnya akan melewati tahap seleksi untuk siapa saja yang akan mendapatkan manfaat dari program ini. Untuk mendapatkan bantuan dari pemerintah ini tentunya peserta harus mengikuti pelatihan kartu prakerja yang diselenggarakan oleh lembaga pelatihan.

Bagi Sobat Sertifikasiku yang diterima dalam Kartu Prakerja gelombang 18 dan 19 dapat mengikuti pelatihan kelas prakerja gratis dari pemerintah. Bisa dimulai dari memilih pelatihan prakerja online yang memang kamu butuhkan sesuai bidang kamu.

Mencari pelatihan prakerja yang mudah, tapi selalu bingung ikut di lembaga pelatihan mana? berikut adalah rekomendasi kelas pelatihan prakerja Sertifikasiku yang mudah dan bermanfaat untuk kamu.

Baca Juga : “Pelatihan Prakerja untuk Membuka Usaha Online”
 

1. Belajar strategi pemasaran instagram for business untuk menjadi spesialis periklanan

Pelatihan ini sangat cocok untuk kamu yang ingin terjun dalam bidang periklanan dan pemasaran. Kamu akan mempelajari kompetensi seputar digital marketing, termasuk Instagram Ads. Dalam pelatihan prakerja ini tanpa webinar, sehingga setelah belajar kamu hanya perlu mengikuti tes evaluasi dan menerima sertifikat.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 4 Jam

Harga : Rp. 399.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

2. Belajar strategi pemasaran melalui facebook untuk menjadi spesialis periklanan


Pelatihan ini sangat cocok untuk kamu yang ingin terjun dalam bidang periklanan dan pemasaran. Kamu akan mempelajari kompetensi seputar digital marketing, termasuk Instagram Ads. Dalam pelatihan prakerja ini tanpa webinar, sehingga setelah belajar kamu hanya perlu mengikuti tes evaluasi dan menerima sertifikat.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 4 Jam

Harga : Rp. 399.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

3. Mengelola Manajemen Risiko Untuk Menjadi Konsultan Bisnis


Pelatihan ini akan mempelajari tentang pengelolaan risiko untuk meminimalisir atau menghilangkan kerugian bagi Lembaga Usaha. Maka dari itu penting bagi setiap perusahaan memiliki Sumber Daya Manusia dengan kompetensi Manajemen Risiko yang memadai.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 4 Jam

Harga : Rp. 399.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

Baca Juga : “Simak Tugas Profesi Manajemen Risiko!”

4. Melakukan Analisa Fundamental Dan Teknikal Untuk Menjadi Dealer Dan Broker Reksa Dana


Dalam pelatihan ini merupakan pelatihan prakerja tanpa webinar, peserta akan mempelajari mengenai Reksa Dana yang merupakan salah satu instrumen investasi yang banyak di rekomendasikan oleh para Perencana Keuangan.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 4 Jam

Harga : Rp. 399.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

5. Cara Mudah Berhasil dalam Menulis Copywriting


Pelatihan ini mengenai pembelajaran cara untuk menulis Copywriting. Dengan megikuti pelatihan ini nantinya peserta diharapkan dapat mengaplikasikan ilmunya menulis Copywriting yang menarik untuk mempromosikan produk yang dijual sehingga dapat meningkatkan penjualan.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 3 Jam

Harga : Rp. 249.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

6. Cara Jitu Menjadi Pengusaha Sukses (How To Be Successful Entrepreneur)


Kelas ini merupakan pelatihan prakerja tanpa webinar, yang akan mempelajari tentang keahlian mengenai dunia Entrepreneur termasuk cara dan strategi dalam membangun bisnis. Melalui kelas ini kamu akan mengetahui berbagai macam jenis kewirusahaan, persiapan untuk memulai bisnis, menganalisa bisnis dan competitor, bahkan kamu juga akan diajarkan mengenai marketing.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 3 Jam

Harga : Rp. 249.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

7. Sales Proses Yang Menjamin 99,99% Penjualan


Dalam program ini kamu akan diberikan pembelajaran bagi peserta dalam melakukan teknik sales yang sangat berguna untuk meningkatkan penjualan. Materi dalam pelatihan ini dapat diaplikasikan saat melakukan pendekatan kepada calon customer.

Metode Belajar : Pelatihan Prakerja Online (E-Learning)

Durasi Belajar : 4 Jam

Harga : Rp. 399.000

Benefit yang didapat : video pelatihan, pengajar profesional, dokumen pelatihan, tes evaluasi pelatihan dan sertifikat penyelesaian (E-Certificate)

Lihat Juga : “Analisa Fundamental vs Analisa Teknikal”

Bagi kalian yang ingin mengikuti kelas prakerja pastinya ada cara memilih pelatihan prakerja yang mudah. Caranya yaitu pilihlah kelas prakerja yang sesuai dengan kebutuhan kamu ya sob, biar ilmu yang kamu dapatkan bisa bermanfaat.

Nah itu dia sob rekomendasi 6 kelas prakerja yang mudah dan bermanfaat mulai dari pemasaran, pasar modal hingga pengembangan diri untuk membantu kamu dalam persiapan masuk dunia kerja atau memulai bisnis. Pelatihan prakerja Sertifikasiku di atas bisa kamu ikuti dengan mendaftar dan membeli pelatihan kartu prakerja melalui Pijar Mahir, Pintaria, Sekolahmu dan Mau Belajar Apa. Ayo kunjungi platform nya sekarang!

Tags: